Kedatangan corona menjadikan kita tidak bisa beraktivitas seperti biasanya. Pekerjaan atau perkumpulan yang mengumpulkan banyak orang tidak bisa seleluasa biasanya. Jarak harus selalu dijaga agar penularan virus tidak terjadi.
Salah satu perangkat lunak yang sering digunakan adalah Zoom.
Iya.. Zoom menjadi sering digunakan ditengah pandemi.
Tetapi kabar buruk tentang masalah keamanan terus dialami oleh aplikasi zoom ini.
Bagi kamu yang khawatir dengan data pribadi yang dicuri oleh hacker, kamu bisa menghapus akun zoom.
Pada artikel kali ini akan dibahas mengenai cara menghapus akun zoom permanen dengan mudah.
Mari kita mulai...
Cara menghapus akun zoom melalui website
1. Buka zoom
2. Klik Sign In untuk masuk terlebih dahulu
3. Masukkan alamat email dan password kamu.
4. Klik Account Management kemudian pilih Account Profile
5. Selanjutnya pilih Terminate my account
6. Ada menu Confirmation dan pilih Yes
Untuk menghapus akun zoom lewat aplikasi tidak jauh beda dengan cara diatas.
- Login ke aplikasinya
- Klik Account Management kemudian klik Account Profile
- Pilih menu Terminate my account
- Klik Yes
- Akun zoom telah dihapus
Semoga bermanfaat!